Download Penggunaan Set Operator Dalam Query MI2154 – SQL LANJUT

Survey
yes no Was this document useful for you?
   Thank you for your participation!

* Your assessment is very important for improving the workof artificial intelligence, which forms the content of this project

Document related concepts
no text concepts found
Transcript
Penggunaan Set Operator Dalam
Query
MI2154 – SQL LANJUT
Semester Genap 2013/2014
Dedy Rahman Wijaya, S.T., M.T., OCA
[email protected]
Sasaran Pembelajaran
• Memahami prinsip penggunaan set operator
dalam query
• Mampu menggunakan Set Operator {UNION |
UNION ALL | INTERSECT | MINUS}
Set Operators
UNION Operator
• Operator union menghasilkan
data dari tiap-tiap query
dengan mengeliminir datadata yang duplikat
• Himpunan data A digabung
dengan himpunan data B
dengan mengeliminir data A
yang sama dengan data B
• Nilai NULL jg diperhitungkan
dalam pengecekan duplikasi
• Data secara default terurut
berdasarkan kolom pertama
pada klausa SELECT
UNION ALL Operator
• Operator union
menghasilkan data dari tiaptiap query termasuk datadata yang duplikat
• Semua data pada himpunan
A digabung dengan
himpunan B termasuk datadata duplikat
• Klausa DISTINCT tidak dapat
digunakan
• Data tidak terurut secara
default
INTERSECT Operator
• INTERSECT Operator
menghasilkan
himpunan data yang
merupakan irisan dari
dua buah himpunan
• Operator ini
memperhitungkan nilai
NULL
MINUS Operator
• Operator MINUS
menghasilkan
himpunan data yang
ada pada himpunan
A tapi tidak ada di
himpunan B.
Petunjuk Penggunaan Set Operator
• Pada klausa SELECT yg dilakukan SET Operator
jumlah kolom dan tipe data harus sama
• Tanda kurung dapat digunakan untuk
menentukan urutan eksekusi query
• Klausa ORDER BY:
– Terdapat pada bagian paling akhir
– Dapat menggunakan nama kolom, alias, atau
posisi kolom
• Set Operator dapat digunakan pada subquery
Akal-Akalan jika terdapat perbedaan
kolom Statement SELECT
Referensi
• Greenberg, N . Oracle Database 10g: SQL
Fundamentals I
• Greenberg, N. (Edition 1.1 August 2004).
Oracle Database 10g: SQL Fundamental II.
Jobi Varghese
• Gavin Powell, C.M,D.(2005). Oracle SQL
Jumpstart With Examples. USA: Elsevier Inc