Download chap02 Edit File - Teknologi Informasi

Survey
yes no Was this document useful for you?
   Thank you for your participation!

* Your assessment is very important for improving the workof artificial intelligence, which forms the content of this project

Document related concepts
no text concepts found
Transcript
Chapter 2
Information System
Building Blocks
McGraw-Hill/Irwin
Copyright © 2007 by The McGraw-Hill Companies, Inc. All rights reserved.
Objectives
2-2
• Differentiate between front- and back-office
information systems.
• Describe the role of information systems
architecture in systems development.
• Identify three high-level goals that provide
system owners and system users with a
perspective of an information system.
• Identify three technologies that provide
system designers and builders with a
perspective of an information system.
• Identify three areas of focus for an information
system
Objectives (cont.)
• Describe four building blocks of the
KNOWLEDGE goal for an information system.
• Describe four building blocks of the
PROCESS goal for an information system.
• Describe four building blocks of the
COMMUNICATIONS goal for an information
system.
• Describe the role of network technologies as it
relates to Knowledge, Processes, and
Communications building blocks.
2-3
2-4
Front- and Back-Office
Information Systems
• Front-office information systems support
business functions that extend out to the
organization’s customers (or constituents).
• Marketing
• Sales
• Customer management
• Back-office information systems support internal
business operations of an organization, as well as
reach out to suppliers (of materials, equipment,
supplies, and services).
•
•
•
•
2-5
Human resources
Financial management
Manufacturing
Inventory control
Perencanaan sumber daya
perusahaan
• sering disingkat ERP dari istilah bahasa
Inggrisnya, enterprise resource planning,
adalah sistem informasi yang
diperuntukkan bagi perusahan manufaktur
maupun jasa yang berperan
mengintegrasikan dan mengotomasikan
proses bisnis yang berhubungan dengan
aspek operasi, produksi maupun distribusi
di perusahaan bersangkutan.
Karakter Sistem
• ERP sering disebut sebagai Back Office
System yang mengindikasikan bahwa
pelanggan dan publik secara umum tidak
dilibatkan dalam sistem ini. Berbeda
dengan Front Office System yang
langsung berurusan dengan pelanggan
seperti sistem untuk e-Commerce,
Customer Relationship Management
(CRM), e-Government dan lain-lain.
Jadi ERP adalah sebuah terminologi yang diberikan
kepada sistem informasi yang mendukung transaksi
atau operasi sehari-hari dalam pengelolaan sumber
daya perusahaan. Sumber daya tersebut meliputi dana,
manusia, mesin, suku cadang, waktu, material dan
kapasitas.
Sistem ERP dibagi atas beberapa sub-Sistem yaitu
Sistem Financial, Sistem Distribusi, Sistem Manufaktur,
dan Sistem Human Resource. Contoh sistem ERP
komersial antara lain: SAP, Baan, Oracle, IFS,
Peoplesoft dan JD.Edwards. Selain itu salah satu
sistem ERP open source yang populer sekarang ini
adalah Compiere.
A Federation of
Information Systems
2-9
Information System
Applications
2-11
Sistem Informasi berdasarkan
dukungan yang tersedia
(Kelas-kelas Aplikasi Sistem Informasi)
• Sistem Pemrosesan Transaksi (transaction processing
system atau TPS)
• Sistem Informasi Manajemen (management information
system atau MIS)
• Sistem Otomasi Perkantoran (office automation system
atau OAS)
• Sistem Pendukung Keputusan (decission support system
atau DSS)
• Sistem Informasi Eksekutif (executive information
systematau EIS)
• Sistem Pendukung Kelompok (group support system atau
GSS)
• Sistem Pendukung Cerdas (intelligent support system atau
ISS)
A Framework for Systems Analysis
and Design
• Transaction processing system (TPS)
adalah SI yang meng-capture dan
memproses data transaksi bisnis.
• Management information system (MIS)
adalah SI yang menyediakan laporan
transaksi dan operasional organisasi pada
management (top, middle, lower)
A Framework for Systems Analysis and Design
• Decision support system (DSS) adalah
SI yang membantu untuk mengidentifikasi
kesempatan pengambilan keputusan atau
menyediakan informasi untuk membantu
pengambilan keputusan
• Executive information system adalah SI
yang mendukung kebutuhan informasi top-level
managers untuk pengambilan keputusan yang
tidak terstruktur (contoh : memperkirakan selera
konsumen 5 – 10 tahun yang akan datang)
A Framework for Systems Analysis
and Design
• Expert system (ES) adalah simulasi
human reasoning & decision-making
dengan mengkombinasikan subject
knowledge dari human experts
(knowledge based & inference rules)
A Framework for Systems Analysis and
Design
• Office automation systems adalah SI yang
memiliki fasilitaslocal & wide area networking,
email,voice mail, fax,video conferencing, word
processing dll. Yang didesain dengan
menggunakan client/server architecture, yang
memungkinkan users untuk share corporate
data pada entire business enterprise
Information Systems
Architecture
Information systems architecture - a
unifying framework into which various
stakeholders with different perspectives can
organize and view the fundamental building
blocks of information systems.
2-17
Arsitektur Sistem Informasi
Sistem Informasi modern yang sangat kompleks
dibangun dengan menggunakan kerangka arsitektur
sistem informasi.
Arsitektur sistem informasi berperan sebagai kerangka
tingkat lebih tinggi untuk memahami pandanganpandangan yang berbeda akan blok-blok pembangun
mendasar sebuah sistem informasi.
Secara mendasar sebuah arsitektur sistem informasi
menyediakan pondasi untuk mengorganisasikan
berbagai komponen sistem informasi apapun yang kita
kembangkan.
Stakeholder Sistem
informasi
Stakeholder adalah orang yang
memiliki ketertarikan pada sistem
informasi yang sudah ada atau
ditawarkan.
Stakeholder Sistem informasi
• System owners
adalah sponsor sistem informasi
dan advokad eksekutif biasanya bertanggung jawab
atas pendanaan proyek pengembangan, pengoperasian
dan perawatan sistem
• Untuk sistem menengah ke atas pemilik sistem
biasanya manager menengah atau eksekutif . Untuk
sistem yang lebih kecil bisa manajer menengah atau
supervisor.
System Users
• Pengguna yang akan menggunakan atau terpengaruh
pada basis reguler (mencapture memvalidasikan,
memasukan, menanggapi,menyimpan dan bertukar
data dan informasi)
• Internal System User (knowledge Worker)
Misal : Pekerja Administrasi dan layanan, Staf teknis
dan profesional, Supervisor, manajer menengah
dan manajer eksekutif
• External System User
Misal : Pelanggan, Pemasok, Rekanan,
karyawan(yg dirumah/dijalan)
• Remote User
• Mobile User
System Designer
•
Sytem Designer adalah Spesialis teknis yang menerjemahkan persyaratan
bisnis pengguna sistem dan pembatas solusi teknis dia mendesain
database,input,output,screnn, jaringan dan perangkat lunak komputer yang
akan memenuhi persyaratan pengguna sistem :
•
Database Administrator adalah spesialis dalam teknologi database yang
digunakan untuk mendesain dan mengkoordinasikan perubahan ke database
perusahaan
•
Architect Network adalah spesialis teknologi jaringan dan telekomunikasi yang
mendesaih, menginstal mengkonfigurasi,mengoptimalkan dan mendukung area
jaringan lokal dan luas termasuk koneksi ke internet
•
Architect Web adalah spesialis yang mendesain situs web yang kompleks
untuk organisasi termasuk situs web publik untuk internet, web internal, dan
situs web pribadi
•
Graphic artist adalah spesialis dalam teknologi grafis dan metode yang
digunakan untuk mendesain dan membangun antarmuka yang kuat serta
mudah digunakan
•
Security Expert adalah spesialis dalam teknologi dan metode yang digunakan
untuk memastikan keamanan data dan jaringan
•
Technology Specialist adalah ahli dalam penerapan teknologi spesifik yang
akan digunakan dalam sistem
System Builder
• Adalah spesialis teknis yang membangun sistem informasi dan
komponen yang didasarkan pada spesifikasi desain yang
dihasilkan oleh desainer sistem :
-
Application Programmer adalah spesialis yang mengkonversi
persaratan bisnis dan pernyataan masalah dan prosedur ke dalam
bahasa komputer . Dia mengembangkan dan mengunci program
untuk mencapture dan menyimpan data serta mencari dan
mendapatkan kembali data untuk aplikasi komputer
-
System Programmer adalah spesialis yang mengembangkan
,menguji dan mengimplementasikan perangkat lunak tingkat sistem
informasi,utilitas dan layanan mereka juga mengembangkan
komponen perangkat lunak yang dapat dikembangkan
-
Database Programmer adalah spesialis dalam bahasa dan
teknologi database yang membangun ,memodifikasi dan menguji
struktur database serta program yang menggunakan dan
memelihara databse tersebut
System Builder
• Network administrator, Spesialis yang mendesain
mengintal,troubleshoot dan mengoptimalkan jaringan komputer
• Security Administrator spesialisyang mendesain
,mengimplementasikan troubleshoot,dan mengurusi kontrol
keamanan dan privasi dalam jaringan
• Webmaster spesialis yang mengkodekan dan memelihara server
web
• Software integrator spesialis yang mengintegrasikan paket
perangkat lunak dengan perangkat keras ,jaringan dan paket
perangkat lunak lainnnya
High-Level Goals of
System Owners and System Users
• Improve business knowledge
• Improve business processes and services
• Improve business communication and
people collaboration
2-25
Pemilik dan pengguna sistem biasanya cenderung
terfokus pada tiga tujuan bisnis umum dari semua sistem
informasi. Perspektif sistem informasi yang berorientasi
tujuan berupa :
• Tujuan untuk memperbaiki pengetahuan bisnis.
Pengetahuan merupakan produk informasi dan data.
• Tujuan untuk memperbaiki layanan dan proses bisnis.
• Tujuan untuk memperbaiki komunikasi bisnis dan kolaborasi
orang-orang.
-Pembangunan Pengetahuan
Tujuan dasar sistem informasi adalah memperbaiki
pengetahuan bisnis. Pengetahuan bisnis diambil dari
data dan informasi, melalui pemrosesan dimana data
diolah untuk menghasilkan informasi yang menghasilkan
pengetahuan.
Pengetahuan adalah apa yang memungkinkan
perusahaan mencapai misi dan visinya.
-Pembangunan Proses
Tujuan lain yang sangat mendasar dalam sistem
informasi adalah memperbaiki proses bisnis. Proses
mewakili kerja dalam sistem, orang dapat mengerjakan
beberapa proses, sedangkan komputer dan mesin
mengerjakan proses-proses yang lainnya.
.
-Pembangunan Komunikasi
Bertujuan untuk memperbaiki komunikasi dan kolaborasi
bisnis antara karyawan dan unsur-unsur pokok lainnya
dalam suatu organisasi. Perbaikan komunikasi dalam
sistem informasi biasanya diarahkan ke dua tujuan
utama kritis sistem informasi, yaitu :
•Sistem informasi harus menyediakan antarmuka
komunikasi yang efektif dan efisien ke pengguna sistem.
Antarmuka komunikasi harus memajukan kerja tim dan
koordinasi aktivitasnya.
•Sistem informasi harus berantarmuka dengan efektif
dan efisien dengan sistem-sistem informasi lain yang
didalam bisnis dan sistem-sistem informasi bisnis-bisnis
lain.
Technology Perspectives of
System Designers & System Builders
• Database technologies that support
business accumulation and use of
business knowledge
• Software technologies that automate and
support business processes and services
• Interface technologies that support
business communication and
collaboration
2-29
Focuses for Information
Systems
• Knowledge — the raw material used to
create useful information.
• Process — the activities (including
management) that carry out the mission of
the business.
• Communication — how the system
interfaces with its users and other
information systems.
2-30
Information System Building
Blocks
2-31
KNOWLEDGE Building Blocks
2-32
Views of KNOWLEDGE
• System owners’ view
• Interested not in raw data but in information that
adds new business knowledge and helps
managers make decisions.
• Business entities and business rules.
• System users’ view
2-33
• View data as something recorded on forms, stored
in file cabinets, recorded in books and
spreadsheets, or stored on computer.
• Focus on business issues as they pertain to data.
• Data requirement – a representation of users’
data in terms of entities, attributes, relationships,
and rules independent of data technology.
Views of KNOWLEDGE (cont.)
• System designers’ view
• Data structures, database schemas, fields,
indexes, and constraints of particular
database management system (DBMS).
• System builders’ view
• SQL
• DBMS or other data technologies
2-34
PROCESS Building Blocks
2-35
Views of PROCESS
• System owners’ view
• Concerned with high-level processes called
business functions.
• Business function – a group of related processes
that support the business. Functions can be
decomposed into other subfunctions and eventually
into processes that do specific tasks.
• A cross-functional information system – a system
that supports relevant business processes from
several business functions without regard to
traditional organizational boundaries such as
divisions, departments, centers, and offices.
2-36
Views of PROCESS (cont.)
• System users’ view
2-37
• Concerned with work that must be performed to
provide the appropriate responses to business
events.
• Business processes – activities that respond to
business events.
• Process requirements – a user’s expectation of the
processing requirements for a business process and
its information systems.
• Policy – a set of rules that govern a business
process.
• Procedure – a step-by-step set of instructions and
logic for accomplishing a business process.
• Work flow – the flow of transactions through
business processes to ensure appropriate checks and
approvals are implemented.
Views of PROCESS (cont.)
• System designers’ view
• Concerned with which processes to
automate and how to automate them
• Constrained by limitations of application
development technologies being used
• Software specifications – the technical
design of business processes to be
automated or supported by computer
programs to be written by system builders.
2-38
Views of PROCESS (cont.)
• System builders’ view
• Concerned with programming logic that
implements automated processes
• Application program – a language-based,
machine-readable representation of what a
software process is supposed to do, or how a
software process is supposed to accomplish its
task.
• Prototyping – a technique for quickly building a
functioning, but incomplete model of the
information system using rapid application
development tools.
2-39
COMMUNICATION Building
Blocks
2-40
Views of COMMUNICATION
• System owners’ view
• Who (which business units, employees,
customers, and partners) must interact with the
system?
• Where are these business units, employees,
customers, and partners located?
• What other information systems will the system
have to interface with?
• System users’ view
• Concerned with the information system’s inputs
and outputs.
2-41
Views of COMMUNICATION
(cont.)
• System designers’ view
• Concerned with the technical design of both the
user and the system-to-system communication
interfaces.
• Interface specifications – technical designs that
document how system users are to interact with a
system and how a system interacts with other
systems.
• User dialogue – a specification of how the user
moves from window to window or page to page,
interacting with the application programs to
perform useful work.
2-42
Views of COMMUNICATION
(cont.)
• System builders’ view
• Concerned with the construction,
installation, testing and implementation of
user and system-to-system interface
solutions.
• Middleware – utility software that allows
application software and systems software
that utilize differing technologies to
interoperate.
2-43
- Pemilik dan Pengguna Sistem (System Owners
and System Users) memandang sistem
informasi dari sudut:
pencapaian tujuan memperbaiki
pengetahuan, proses dan komunikasi bisnis
- Desainer dan Pembangun Sistem (System
Designers & System Builders) memandang
sistem informasi dalam artianteknologi yang
mendukung pencapaian tujuan
2-44
Network Technologies and the
IS Building Blocks
Clean-layering approach allows any one building block
to be replaced with another while having little or no
impact on the other building blocks
2-45