Survey
* Your assessment is very important for improving the workof artificial intelligence, which forms the content of this project
* Your assessment is very important for improving the workof artificial intelligence, which forms the content of this project
Koneksi Database Java dan Access Pendahuluan • Ada beberapa proses dasar di dalam pemrograman database, diantaranya adalah: – koneksi database yang suatu teknik untuk menghubungkan aplikasi dengan sebuah DBMS (DataBase Management System). – Menampilkan data dari database menggunakan query – Mengelola data, seperti menambah data, menghapus data dan memperbaikia data. Koneksi Java dengan Access • Berikut ini akan dicontohkan koneksi antara database Access dengan bahasa pemrograman Java. • Sebelumnya, buat database dengan nama DataMahasiswa di dalamnya, buat tabel dengan nama MasterMhs yang memiliki struktur sebagai berikut : Membuat ODBC • ODBC merupakan aturan yang digunakan untuk mengakses sebuah database. • Agar dapat mengakses database DataMahasiswa yang kita buat, buat DataSourceName (DSN) dengan menggunakan ODBC driver Access (*.mdb) yang diberi nama AksesDataMhs. • Tekan tombol select untuk memilih database DataMahasiswa • Kemudian tekan tombol Advanced untuk memasukkan user : admin dan password : admin. Koneksi Database • Untuk melakukan koneksi database Access dengan Java, ketik program berikut ini kemudian jalankan : import javax.swing.*; import java.awt.*; import java.sql.*; public class Koneksi { void KoneksiDatabase() { try { Class.forName("sun.jdbc.odbc.JdbcOdbcDriver"); Connection con = DriverManager.getConnection("jdbc:odbc:AksesDataMhs;uid='admin';pw='admin'"); JOptionPane.showMessageDialog(null,"Koneksi Berhasil !!!","Report Koneksi",JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); con.close(); } catch(Exception e) { System.err.println("Exception: " + e.getMessage()); } } public static void main(String args[]) { Koneksi konek=new Koneksi(); konek.KoneksiDatabase(); System.exit(0); } } Hasil Aplikasi sederhana • Berikut ini adalah beberapa aplikasi sederhana dalam berhubungan dengan database, diantaranya bagaimana memasukkan data ke dalam database, mencari data dan mengedit data. • Program diberi nama AplikasiPenilaian.java Menampilkan data melalui Tabel • Agar tidak selalu membuka dan menutup database untuk melihat data mahasiswa, kita juga dapat membuat sebuah aplikasi yang secara spesifik digunakan untuk melihat data melalui sebuah tabel. • Programnya ada di AplikasiViewData.java Tugas • Buat program menu yang memiliki struktur : – Data – Laporan – Keluar • Jika menu Data di-click akan dipanggil program Aplikasi Penilaian yang telah dibuat sebelumnya. • Jika menu Laporan di-click akan dipanggil program untuk menampilkan data melalui tabel seperti yang telah dibuat sebelumnya.