Survey
* Your assessment is very important for improving the work of artificial intelligence, which forms the content of this project
* Your assessment is very important for improving the work of artificial intelligence, which forms the content of this project
Mata kuliah Tahun : O0312 - PENGANTAR PUBLIC RELATIONS : 2010 PUBLIC RELATIONS, HUBUNGAN MANAJEMEN DAN TENAGA KERJA Pertemuan 13 Learning Objectives • • • • Pada akhir pertemuan 13 ini, diharapkan mahasiswa dapat menyimpulkan pengertian, hal-hal yang dapat didelegasikan oleh pimpinan kepada PR untuk dapat diteruskan ke karyawan, antara lain: Etos Kerja Landasan Etika Kerja. Budaya Kerja sebagai Sarana Kemajuan. Hubungan Industrial. Kesepakatan Kerja Bersama Bina Nusantara University 3 Etos Kerja Landasan Etika Kerja • Pimpinan dapat mendelegasikan wewenangnya kepada PR untuk berkoordinasi dengan kepala unit SDM dalam hal merencanakan, mengupayakan dan meningkatkan etos kerja organisasi, sehingga memancarkan citra positif kepada para stakesholder. • Pada kesempatan dimana PR diminta mewakili pimpinan untuk menyampaikan bagaimana etos kerja dapat dikembangkan, supaya SDM percaya diri, proaktif, konsisten dengan kesungguhan dan ketelitian disaat kinerja perusahaan menurun kinerjanya dibandingkan dengan standar industri sejenis. Bina Nusantara University 4 Budaya Kerja sebagai Sarana Kemajuan • Sebetulnya budaya merupakan keserasian manusia dengan dirinya sendiri. Namun seringkali manusia tidak dapat menerima kenyataan itu, sehingga menyebabkan dia stress, tegang atau tidak konsentrasi terhadap kerjanya. • Maka PR dapat menelaah penyebabnya dan memberikan usulan kepada direksi untuk mengadakan perubahan dan mengembangkan budaya kerja dengan etika yang positif sebagai sarana kemajuan dan bersaing sehat dengan industri yang sejenis. Bina Nusantara University 5 Hubungan Industrial • Perwujudan dan penerapan, termasuk pengakuan atas hak dan kewajiban karyawan sebagai partner pengusaha dalam menjamin kelangsungan dan keberhasilan usaha, sangat dihimbau untuk seluruh karyawan dapat memberikan kontribusinya. • PR dapat didelegasikan untuk mendorong adanya kepentingan going concern ini, maka timbul serikat pekerja yang dikenal dengan Hubungan Industrial. • Secara mendasar, Hubungan Industrial berazaskan Pancasila dan UUD 45. Bina Nusantara University 6 Kesepakatan Kerja Bersama • Dengan mensyaratkan ketidak-berpihakan dalam komunikasi antara Perusahaan dan karyawan, sebaiknya dibentuk Kesepakatan Kerja Bersama. • Dalam hal, terjadi perundingan kolektif agar mencapai kesepakatan, PR dapat diberi mandat oleh pimpinan mewakilinya untuk dapat bernegosiasi demi tercapai keberhasilan perundingan. Bina Nusantara University 7 Closing Setelah memahami pengertian komunikasi antara manajemen dan tenaga kerja suatu perusahaan, PR dapat membantu dalam batas tertentu dengan syarat tidak ada ketidak-berpihakan, untuk mengemukakan kebijakan pemilik perusahaan. Bina Nusantara University 8