Download Halaman ini sengaja dikosongkan

Survey
yes no Was this document useful for you?
   Thank you for your participation!

* Your assessment is very important for improving the workof artificial intelligence, which forms the content of this project

Document related concepts
no text concepts found
Transcript
Halaman ini sengaja dikosongkan ☺
Erwin Sutomo | Prodi S1 Sistem Informasi
Google Apps for Education
Sebuah pengalaman belajar di lingkungan e-learning 2.0
Erwin Sutomo
Program Studi S1 Sistem Informasi STIKOM Surabaya
erwin.sutomo
+erwinsutomo | +erwinsutomostikom
http://blog.stikom.edu/erwin
Erwin Sutomo | Prodi S1 Sistem Informasi
0897 743 1599
E-learning 2.0
• Pemanfaatan TIK pada aktivitas belajar yang menekankan pada pembelajaran yang bersifat sosial dan
menggunakan perangkat lunak social networking *.
• web 2.0 (kolaborasi online/interaktif) + social networking + personal learning environment (PLE)
• Next : e-learning 3.0 Intelligent Learning *
• Artificial intelligence (AI) – big data, linked data, cloud computing, data-driven
• Higher screen resolutions, multi gesture devices, 3D touch user interface
*Hussain, Fehmida (2013)., E-Learning 3.0 = E-Learning 2.0 + Web 3.0?. IOSR Journal of Research & Method in Education, 3(3).
Erwin Sutomo | Prodi S1 Sistem Informasi
Kondisi internal STI STIKOM
• Sudah ada kerjasama menggunakan Google Apps for Education (GAFE)
• tetapi baru digunakan untuk email
• Keterbatasan Sumber Daya Sistem dan Teknologi Informasi (kebijakan, kerangka kerja, struktur
organisasi, layanan, infrastruktur, dana, dan SDM)
• Kebanyakan mahasiswa merupakan Net Generation
• Sebagian besar kegiatan dilakukan bersama gadget dan internet
• Keinginan untuk menjadi kampus yang Berkualitas, Unggul, dan Terkenal
Erwin Sutomo | Prodi S1 Sistem Informasi
Kondisi eksternal STI
• Tren pemanfaatan teknologi cloud
• Untuk menekan investasi sistem dan teknologi informasi
• E-learning 2.0 belum banyak digunakan
• Google Apps menjadi peluang untuk Berkualitas, Unggul, dan Terkenal → tidak hanya untuk email
• Net Generation menuntut pendidikan yang menyenangkan
• Belajar menurut kesenangan individu
• Mulai banyak kampus menerapkan e-learning
• Moodle menjadi best practice
Erwin Sutomo | Prodi S1 Sistem Informasi
Lingkungan GAFE
Dosen dan mahasiswa dapat tetap terhubung dari mana saja, melalui berbagai jenis perangkat (Android, iPhone, Blackberry, Windows Phone,
Browser). Mahasiswa dapat mengelola kontennya (seluruh file ada di akun mahasiswa) sendiri.
Mahasiswa
Erwin Sutomo | Prodi S1 Sistem Informasi
Dosen
GAFE untuk e-Learning 2.0 STIKOM
Diskusi mata kuliah
Jadwal kuliah
group
calendar
mail
social media
site
Mahasiswa
Dosen
drive
Materi kuliah
Tugas kuliah
Dosen
Mahasiswa
mail
Erwin Sutomo | Prodi S1 Sistem Informasi
social media
site